RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
Sekolah : SMK Ash-shiddiqiyah
Balingasal
Program
Keahlian : Teknik Kendaraan
Ringan
Mata
Pelajaran :
TeknologiDasar
Otomotif
Kelas/Semester : X/ I
Pertemuan
Ke- : 9 - 10
Alokasi
Waktu :
2 Pertemuan (2 x(6x@ 45 menit))
A.
KompetensiInti
KI-3. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan
mengevaluasitentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional lanjut, dan
metakognitif secara multidisiplin sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik
dan Manajemen Perawatan Otomotif pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4. Keterampilan
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik secara mandiri.Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan
tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik secara
mandiri.
B.
KompetensiDasar
KD pada KI pengetahuan
3.5 Memahami klasifikasi engine
KD pada KI keterampilan
4.5 Mengidentifikasi model-model engine
C.
IndikatorPencapaianKompetensi
Indikator KD pada KI
pengetahuan
3.5.1
Menjelaskan cara kerja engine
3.5.2
Menampilkan klasifikasi engine
Indikator
KD pada KI keterampilan
4.5.1 Mengkonsepkan klasifikasi
engine
4.5.2
Membeda - bedakan klasifikasi engine
D.
TujuanPembelajaran
Berdasarkan IndikatorPencapaianKompetensi Pengetahuan, Siswaakandapat:
3.5.1 Menjelaskan cara kerja engine
sesuai informasi secara jelas dan tepat
3.5.2
Menampilkan klasifikasi engine sesuai informasi dengan benarBerdasarkan Indikator
PencapaianKompetensi Keterampilan, Siswadapat :
4.5.1
Mengkonsepkan klasifikasi engine sesuai klasifikasinya dengan tepat
4.5.2 Membeda - bedakan klasifikasi engine secara
langsung dan visual dengan tepat
E. MateriPembelajaran
A. Komponen
komponen cara kerja engine 2 dan 4 langkah
B.
Prosedur dan teknik cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
F.
Pendekatan, Model danMetode
1. Pendekatan pembelajaran :
Scientific Learning
2. Model pembelajaran : Discovery Based Learning
3. Metode Pembelajaran :
tanya jawab, diskusi, demonstrasi, dan
pemberian tugas.
G.
KegiatanPembelajaran
Kegiatan
|
Deskripsi Kegiatan Guru
|
Deskripsi KegiatanSiswa
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
|
1. Guru
memberikan salam dan meminta ketua kelas memimpin berdoa sebelum pelajaran
2. Guru
melakukan presensi Siswa sebelum memulai pelajaran
3. Guru
memberikan apersepsi dan motivasi
4.
Guru menyampaikan KD
, tujuan pembelajaran dan rencana kegiatan yang akan dilaksanakan
5.
Guru menyampaikan
rencana penilaian pengetahuan dan keterampilan
|
1. Siswa
menjawab salam dan mengikuti perintah guru dengan berdoa bersama
2.
Siswa mengacungkan
tangan ketika dilakukan presensi
3.
Siswa memperhatikan dengan seksama.
4.
Siswa mendengarkan
penjelasan guru
5.
Siswa
memperhatikan supaya dalam pelaksanaannya berjalan lancar.
|
2 x 15
menit
|
Inti
|
Pemberian
stimulus
· Guru
menyajikan materi tentang klasifikasi engine melalui tayangan slide
powerpoint, dan alat peraga.
Identifikasi Masalah
· Guru membentuk kelompok kerja yang
terdiri dari 4 – 5 siswa dalam satu kelompok
· Guru
mengkondisikan situasi belajar untuk mengajukan pertanyaan secara aktif dan
mandiri tentang klasifikasi engine beserta komponennya
Pengumpulan data
Guru
memberi kesempatan kepada Siswa untuk menggali informasi
Pembuktian
Guru memberikan tugas untuk membeda-bedakan
klasifikasi engine
Menarik
kesimpulan
§
Guru meminta Siswa untuk mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas
§
Guru memberikan kesempatan Siswa lain untuk saling menanggapi hasil presentasi
§
Guru memfasilitasi Siswa untuk berdiskusi menyimpulkan
hasil klasifikasi engine
|
Pemberian
stimulus
· Siswa
melihat bahan tayang yang disajikan oleh Guru.
Siswa
membaca buku berkaitan dengan klasifikasi engine(mengamati)
Identifikasi Masalah
·
Siswa diberi kesempatan
untuk bertanya, menjawab pertanyaan atau memberikan tanggapan (menanya)
·
Siswa berdiskus i tentang
jenis-jenis mesin konversi energi beserta
komponennya(mengumpulkan data)
Pengumpulan data
Siswa diajak menggali informasi dari
buku, internet atau mengamati slide tentang proses konversi energi, siswa
diminta untuk mengumpulkan data (yang dipertanyakan) untuk menjawab
pertanyaan dan menentukan sumber (melalui benda konkrit, dokumen, buku,
eksperimen) untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang prosedur proses
konversi energi
(mengumpulkan informasi)
Pembuktian
· Siswa
membedakan klasifikasi engine, untuk didiskusikan bersama kelompoknya (menalar)
· Siswa
dalam bimbingan guru melalui diskusi, berbagi dan saling bertukar
pendapat
Menarik
kesimpulan
· Menyampaikan
hasil konseptualisasi tentang Mengkonsepkan klasifikasi engine
· Siswa
menyampaikan hasil diskusi tentang klasifikasi
engine dan membeda - bedakan klasifikasi engine(mengkomunikasikan)
|
2 x 175
menit
|
Penutup
|
1.
Guru membimbing Siswa
untuk membuat kesimpulan menyimpulkan
materi yang disajikan dalam kegiatan pembelajaran
2.
Guru memberikan kuis
lisan kepada Siswa tentang materi klasifikasi engine
3.
Guru memberikan tugasmembaca buku dan literatur lain yang berkaitan
dengan klasifikasi engine
4.
Guru meminta Siswa
melakukan refleksi pembelajaran hari ini
5.
Guru menyampaikan rencana pembelajaran berikutnya
6.
Guru menutup
pelajaran dengan berdoa bersama
|
1. Siswa
dengan dibimbing dan difasilitasi oleh pendidik membuat simpulan tentang
materi pembelajaran tentang proses kerja mesin konversi energi
2. Siswa
berlomba menjawab kuis lisan dari guru
3. Siswa
menyimak tugas dari guru
4. Siswa
memberikan umpan balik tentang kegiatan pembelajaran yang telah berlangsung.
Apakah pembelajaran menarik, menyenangkan, dan memberi wawasan lebih pada Siswa.
5. Siswa
menyimak penyampaian
guru tentang rencana pembelajaran berikutnya untuk dipersiapkan dipelajari
dari rumah.
6. Siswa
berdoa bersama.
|
2 x 15
menit
|
H.
PenilaianPembelajaran, Remedial danPengayaan
1. InstrumendanTeknikPenilaian
a. TeknikPenilaian
No
|
Aspek yang dinilai
|
Teknik Penilaian
|
Waktu Penilaian
|
1.
|
Pengetahuan
|
Tertulis
|
Saat
pembelajaran
|
2.
|
Ketrampilan
|
Penugasan
|
Saat
pembelajaran/ Setelah pembelajaran
|
3.
|
Sikap
|
Penilaian diri/
Observasi
|
Saat
pembelajaran/ Setelah pembelajaran
|
b. InstrumenPenilaian
1)
Pengetahuan
Penilaian pengetahuan dengan tes
tertulis
1.
Jelaskan cara kerja
engine diesel !
2.
Apa perbedaan mesin
bensin dan mesin diesel?
3.
Sebutkan tipe motor
bensin !
4.
Apakah yang anda
ketahui tentang internal combustion engine?
Sebutkan contohnya!
5.
Apakah yang anda
ketahui tentang eksternal combustion engine?
Sebutkan contohnya!
Kunci
jawaban soal :
1. Mesin
diesel adalah motor pembakaran dalam yang menggunakan panas kompresi untuk
menciptakan penyalaan dan membakar bahan bakar yang telah diinjeksikan ke
dalam ruang bakar.
2. Mesin
diesel ( juga dikenal sebagai mesin kompresi / Compression) menggunakan panas
kompresi untuk memulai pengapian dan membakar bahan bakar yang telah
disuntikkan ke dalam ruang pembakaran. Ini berbeda dengan mesin busi seperti
mesin bensin atau mesin gas, yang menggunakan busi untuk menyalakan
campuran udara-bahan bakar.
3. Motor
bensin terdapat 2 tipe yaitu 2 langkah dan 4 langkah
4. Internal combustion engine adalah sebuah
mesin yang proses pembakaran bahan bakarnya terjadi didalam mesin itu sendiri
contoh :
a. mesin
sepeda motor
b. mesin
mobil
c. mesin
turbin gas
5.
Eksternal combustion engine, adalah sebuah mesin
yang proses pembakaran bahan bakarnya terjadi di luar mesin contoh :
mesin ketel uap
|
|||
Pengolahan Nilai
|
|||
No Soal
|
IPK
|
Skor Penilaian 1
|
Nilai
|
1.
|
1
|
10
|
Nilai
perolehan KD pegetahuan :
NILAI = Jumlah soal benar x 10
5
|
2.
|
1
|
10
|
|
3.
|
1
|
10
|
|
4.
|
1
|
10
|
|
5.
|
1
|
10
|
|
Jumlah
|
50
|
Instrumen
Penilaian Ketrampilan
Mata Pelajaran: Teknologi
Dasar Otomotif
KD 4.5
Mengidentifikasi
model-model engine
IPK
|
Kategori
|
|||
1
|
2
|
3
|
4
|
|
4.5.1
Mengkonsepkan klasifikasi engine
|
Tidak dapat membuat
konsep klasifikasi engine secara rinci berdasarkan kriterianya
|
Terdapat kesalahan
>1 membuat konsep klasifikasi engine secara rinci berdasarkan kriterianya
|
Terdapat 1 kesalahan
dalam membuat konsep klasifikasi engine secara rinci berdasarkan kriterianya
|
Tepat dalam membuat
konsep klasifikasi engine secara rinci berdasarkan kriterianya
|
4.5.2 Membeda - bedakan klasifikasi engine
|
Tidak dapat membeda - bedakan klasifikasi engine
secara visual melalui pengamatan
|
Terdapat kesalahan >1 dalam membeda - bedakan klasifikasi
engine secara visual melalui pengamatan
|
Terdapat 1 kesalahan dalam membeda - bedakan
klasifikasi engine secara visual melalui pengamatan
|
Tepat dalam dalam membeda - bedakan klasifikasi
engine secara visual melalui pengamatan
|
2. AnalisisHasilPenilaian
§ Analisishasilpenilaiandiadakansetelahdiadakantesformatif
§ Hasilanalisispenilaianmenentukanperlutidaknyadiadakan
remedial ataupengayaan
3. Pembelajaran
Remedial danPengayaan
§
Bagi Siswa yang memperoleh nilai kurang dari 75 diadakan remedi.
§
Apabila jumlah Siswa yang remidi 75% atau lebih maka diadakan pembelajaran
remedial.
§
Bagi Siswa yang memperoleh nilai 75 atau lebih maka diadakan pengayaan.
I.
Media,
Alat, Bahan, danSumberBelajar
1. Media
: Slide power point, gambar, video
2. Alat : LCD Proyektor, Whiteboard, Spidol
3. Bahan : stand
engine
4. Sumber
Belajar :
New Step 1
Ahmad, dkk. 2015. Teknologi Dasar Otomotif. Malang: PT
Latif Kitto Mahesa
____. 2011.
Pemeliharaan Servis Engine dan Komponennya, diakses pada tanggal 20 Juli 2017
dari : https://66tech.wordpress.com/2011/04/21/pemeliharaanservis-engine-dan-komponen-komponennya-2/
Balingasal, 18 Juli 2017
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru
Mata Pelajaran
................................ .......................................
No comments:
Post a Comment
PERATURAN BERKOMENTAR
1.di larang spam
2.berkomentarlah sesuai dengan topik
3.terimakasih atas komentar yang telah di terbitkan