RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
Sekolah : SMK Muhammadiyah 3
Klaten Utara
Program
Keahlian : Teknik Kendaraan
Ringan
Mata
Pelajaran :
TeknologiDasar
Otomotif
Kelas/Semester : X/ I
Pertemuan
Ke- : 11 - 12
AlokasiWaktu : 2Pertemuan
(2 x(6x@ 45 menit))
A.
KompetensiInti
KI-3. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan
mengevaluasitentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional lanjut, dan
metakognitif secara multidisiplin sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik
dan Manajemen Perawatan Otomotif pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4. Keterampilan
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik secara mandiri.Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan
tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik secara
mandiri.
B.
KompetensiDasar
KD pada KI pengetahuan
3.6
Memahami cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
KD pada KI keterampilan
4.6 Menjelaskan cara kerja engine 2 dan 4 langkah
C.
IndikatorPencapaianKompetensi
Indikator KD pada KI
pengetahuan
3.6.1 Menjelaskan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
3.6.2 Mengidentifikasi engine 2 dan 4 langkah
Indikator
KD pada KI keterampilan
4.6.1
Memeragakan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
4.6.2
Menggolongkan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
D.
TujuanPembelajaran
Berdasarkan IndikatorPencapaianKompetensi Pengetahuan, Siswaakandapat:
3.6.1 Menjelaskan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah sesuai informasi
dengan jelas dan tepat
3.6.2
Mengidentifikasi engine 2
dan 4 langkah sesuai kriterianya dengan tepat
PencapaianKompetensi Keterampilan, Siswadapat :
4.6.1 Memeragakan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah sesuai informasi
dengan jelas
4.6.2
Menggolongkan cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
berdasarkan kriterianya secara tepat
E. MateriPembelajaran
A.
Komponen komponen cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
B.
Prosedur dan teknik cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
F.
Pendekatan, Model danMetode
1. Pendekatan pembelajaran :
Scientific Learning
2. Model pembelajaran : Discovery Based Learning
3. Metode Pembelajaran :
tanya jawab, diskusi, demonstrasi, dan
pemberian tugas.
G.
KegiatanPembelajaran
Kegiatan
|
Deskripsi Kegiatan Guru
|
Deskripsi KegiatanSiswa
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
|
1. Guru
memberikan salam dan meminta ketua kelas memimpin berdoa sebelum pelajaran
2. Guru
melakukan presensi Siswa sebelum memulai pelajaran
3. Guru
memberikan apersepsi dan motivasi
4.
Guru menyampaikan KD
, tujuan pembelajaran dan rencana kegiatan yang akan dilaksanakan
5.
Guru menyampaikan
rencana penilaian pengetahuan dan keterampilan
|
1. Siswa
menjawab salam dan mengikuti perintah guru dengan berdoa bersama
2.
Siswa mengacungkan
tangan ketika dilakukan presensi
3.
Siswa memperhatikan dengan seksama.
4.
Siswa mendengarkan
penjelasan guru
5.
Siswa
memperhatikan supaya dalam pelaksanaannya berjalan lancar.
|
2 x 15
menit
|
Inti
|
Pemberian
stimulus
· Guru
menyajikan materi tentang cara kerja engine 2 dan 4
langkah
Siswa melihat
Identifikasi Masalah
· Guru
mengkondisikan situasi belajar untuk mengajukan pertanyaan secara aktif dan
mandiri tentang klasifikasi engine beserta komponennya
Pengumpulan data
Guru
memberi kesempatan kepada Siswa untuk menggali informasi
Pembuktian
Guru memberikan tugas untukmemeragakan
cara kerja engine 2 dan 4 langkah
dan identifikasi komponen engine 2 dan 4 langkah
Menarik
kesimpulan
§
Guru meminta Siswa untuk mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas
§
Guru memberikan kesempatan Siswa lain untuk saling menanggapi hasil presentasi
§
Guru memfasilitasi Siswa untuk berdiskusi menyimpulkan
hasil klasifikasi engine
|
Pemberian
stimulus
· Siswa
melihat bahan tayang yang disajikan oleh Guru.
Siswa
membaca buku berkaitan denganengine 2 dan 4 langkah(mengamati)
Siswa
lain diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan menjawab pertanyaan atau
memberikan tanggapan (menanya)
Identifikasi Masalah
·
Siswa berdiskus i tentang
cara kerja engine 2 dan 4 langkah
dan identifikasi komponen engine 2 dan 4 langkah(mengumpulkan
data)
Pengumpulan data
Siswa diajak menggali informasi dari
buku, internet atau mengamati slide tentang proses konversi energi, siswa
diminta untuk mengumpulkan data (yang dipertanyakan) untuk menjawab
pertanyaan dan menentukan sumber (melalui benda konkrit, dokumen, buku, eksperimen)
untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang cara kerja
engine 2 dan 4 langkah dan identifikasi
komponen engine 2 dan
4 langkah
(mengumpulkan informasi)
Pembuktian
· Siswa
dalam bimbingan guru melalui diskusi, berbagi dan saling bertukar
pendapat
· Siswa
memeragakan cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
dan menggolongkan engine 2 dan 4 langkah
Menarik
kesimpulan
· Siswa
menyampaikan hasil konseptualisasi tentang cara kerja
engine 2 dan 4 langkah dan identifikasi
komponen engine 2 dan
4 langkah
(mengkomunikasikan)
|
2 x 175
menit
|
Penutup
|
1.
Guru membimbing Siswa
untuk membuat kesimpulan menyimpulkan
materi yang disajikan dalam kegiatan pembelajaran
2.
Guru memberikan kuis
lisan kepada Siswa tentang materi cara kerja engine 2 dan 4
langkah dan identifikasi komponen engine 2 dan 4 langkah
3.
Guru memberikan tugasmembaca buku dan literatur lain yang berkaitan
dengan cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
dan identifikasi komponen engine 2 dan 4 langkah
4.
Guru meminta Siswa
melakukan refleksi pembelajaran hari ini
5.
Guru menyampaikan rencana pembelajaran berikutnya
6.
Guru menutup
pelajaran dengan berdoa bersama
|
1. Siswa
dengan dibimbing dan difasilitasi oleh pendidik membuat simpulan tentang
materi pembelajaran tentang proses kerja mesin konversi energi
2. Siswa
berlomba menjawab kuis lisan dari guru
3. Siswa
menyimak tugas dari guru
4. Siswa
memberikan umpan balik tentang kegiatan pembelajaran yang telah berlangsung.
Apakah pembelajaran menarik, menyenangkan, dan memberi wawasan lebih pada Siswa.
5. Siswa
menyimakpenyampaian
guru tentang rencana pembelajaran berikutnya untuk dipersiapkan dipelajari
dari rumah.
6. Siswa
berdoa bersama.
|
2 x 15
menit
|
H.
PenilaianPembelajaran, Remedial danPengayaan
1. InstrumendanTeknikPenilaian
a. TeknikPenilaian
No
|
Aspek yang dinilai
|
Teknik Penilaian
|
Waktu Penilaian
|
1.
|
Pengetahuan
|
Tertulis
|
Saat
pembelajaran
|
2.
|
Ketrampilan
|
Penugasan
|
Saat
pembelajaran/ Setelah pembelajaran
|
3.
|
Sikap
|
Penilaian diri/
Observasi
|
Saat
pembelajaran/ Setelah pembelajaran
|
b. InstrumenPenilaian
1)
Pengetahuan
1.
Bagaimana prinsip
kerja motor bensin 2 langkah ?
2.
Bagaimana prinsip
kerja motor bensin 4 langkah ?
3.
Sebutkan 4 langkah
engine 4 tak !
4.
Tuliskan dan
gambarkan langkah kerja engine 2 tak
5.
Tuliskan dan
gambarkan secara rinci langkah kerja engine 4 tak
|
Kunci
jawaban soal :
1. Prinsip
kerja motor bensin 2 langkah dimana pada setiap satu putaan poros engkol
piston menghasilkan 2 langkah kerja
2. Prinsip
kerja motor bensin 4 langkah dimana pada setiap dua putaan poros engkol
piston menghasilkan 4 langkah kerja
3. Langkah
hisap, langkah kompresi, langkah usaha, langkah buang
4. Langkah
kerja engine 2 tak
Langkah ke
1
Piston
bergerak dari TMA ke TMB.
·
Saat
bergerak dari TMA ke TMB, piston akan menekan ruang bilas yang berada di
bawahnya. Semakin jauh piston meninggalkan TMA menuju TMB akan semakin
meningkat pula tekanan di ruang bilas.
·
Pada
titik tertentu, piston (ring piston) akan melewati lubang pembuangan gas dan
lubang pemasukan gas. Posisi masing-masing lubang tergantung dari desain
perancang. Umumnya ring piston akan melewati lubang pembuangan terlebih
dahulu.
·
Pada
saat ring piston melewati lubang pembuangan, gas di dalam ruang bakar keluar
melalui lubang pembuangan.
·
Pada
saat ring piston melewati lubang pemasukan, gas yang tertekan di dalam ruang
bilas akan terpompa masuk ke dalam ruang bakar, sekaligus mendorong keluar
gas yang ada di dalam ruang bakar menuju lubang pembuangan.
·
Piston
terus menekan ruang bilas sampai titik TMB, sekaligus memompa gas dalam ruang
bilas menuju ke dalam ruang bakar.
Langkah
ke 2
Piston
bergerak dari TMB ke TMA.
·
Saat bergerak dari TMB ke TMA,
piston akan menghisap gas hasil percampuran udara, bahan bakar dan pelumas ke
dalam ruang bilas. Percampuran ini dilakukan oleh karburator atau sistem
injeksi.
·
Saat melewati lubang pemasukan dan
lubang pembuangan, piston akan mengkompresi gas yang terjebak di dalam ruang
bakar.
·
Piston akan terus mengkompresi gas
dalam ruang bakar sampai TMA.
·
Beberapa saat sebelum piston
sampai di TMA, busi akan menyala untuk membakar gas dalam ruang bakar. Waktu
nyala busi tidak terjadi saat piston sampai ke TMA, melainkan terjadi
sebelumnya. Ini dimaksudkan agar puncak tekanan akibat pembakaran dalam ruang
bakar bisa terjadi saat piston mulai bergerak dari TMA ke TMB, karena proses
pembakaran membutuhkan waktu untuk bisa membuat gas terbakar dengan sempurna
oleh nyala api busi.
5. Langkah kerja engine 4
tak
1. Langkah Hisap
Bertujuan untuk memasukkan kabut udara – bahan bakar
ke dalam silinder. Sebagaimana tenaga mesin diproduksi tergantung dari
jumlah bahan-bakar yang terbakar selama proses pembakaran.
Prosesnya adalah ;
1. Piston bergerak dari Titik Mati Atas (TMA) menuju
Titik Mati Bawah (TMB).
2. Klep inlet terbuka, bahan bakar masuk ke silinder. 3. Kruk As berputar 180 derajat. 4. Noken As berputar 90 derajat. 5. Tekanan negatif piston menghisap kabut udara-bahan bakar masuk ke silinder.
2. Langkah Kompresi
Dimulai saat klep inlet menutup dan piston terdorong
ke arah ruang bakar akibat momentum dari kruk as dan flywheel.
Tujuan dari langkah kompresi adalah untuk
meningkatkan temperatur sehingga campuran udara-bahan bakar dapat bersenyawa.
Rasio kompresi ini juga nantinya berhubungan erat dengan produksi tenaga.
Prosesnya sebagai berikut :
1. Piston bergerak kembali dari TMB ke TMA.
2. Klep In menutup, Klep Ex tetap tertutup.
3. Bahan Bakar termampatkan ke dalam kubah
pembakaran (combustion chamber).
4. Sekitar 15 derajat sebelum TMA , busi mulai
menyalakan bunga api dan memulai proses pembakaran.
5. Kruk as mencapai satu rotasi penuh (360 derajat).
6. Noken as mencapai 180 derajat.
3. Langkah Tenaga
Dimulai ketika campuran udara/bahan-bakar dinyalakan
oleh busi. Dengan cepat campuran yang terbakar ini merambat dan terjadilah
ledakan yang tertahan oleh dinding kepala silinder sehingga menimbulkan
tendangan balik bertekanan tinggi yang mendorong piston turun ke silinder
bore. Gerakan linier dari piston ini dirubah menjadi gerak rotasi oleh kruk
as. Enersi rotasi diteruskan sebagai momentum menuju flywheel yang bukan
hanya menghasilkan tenaga, counter balance weight pada kruk as membantu
piston melakukan siklus berikutnya.
Prosesnya sebagai berikut :
1. Ledakan tercipta secara sempurna di ruang bakar
2. Piston terlempar dari TMA menuju TMB
3. Klep inlet menutup penuh, sedangkan menjelang
akhir langkah usaha klep buang mulai sedikit terbuka.
4. Terjadi transformasi energi gerak bolak-balik
piston menjadi energi rotasi kruk as
5. Putaran Kruk As mencapai 540 derajat
6. Putaran Noken As 270 derajat
4. Langkah Buang
Langkah buang menjadi sangat penting untuk
menghasilkan operasi kinerja mesin yang lembut dan efisien. Piston bergerak
mendorong gas sisa pembakaran keluar dari silinder menuju pipa knalpot.
Proses ini harus dilakukan dengan total, dikarenakan sedikit saja terdapat
gas sisa pembakaran yang tercampur bersama pemasukkan gas baru akan mereduksi
potensial tenaga yang dihasilkan.
|
|||
Pengolahan Nilai
|
|||
No Soal
|
IPK
|
Skor Penilaian 1
|
Nilai
|
1.
|
1
|
20
|
Nilai
perolehan KD pegetahuan =Jumlah
nilai
|
2.
|
1
|
20
|
|
3.
|
1
|
10
|
|
4.
|
1
|
20
|
|
5.
|
1
|
30
|
|
Jumlah
|
100
|
Instrumen
Penilaian Ketrampilan
Mata Pelajaran: Teknologi
Dasar Otomotif
KD 4.6
Menjelaskan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah
IPK
|
Kategori
|
|||
1
|
2
|
3
|
4
|
|
4.6.1
Memeragakan cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
|
Tidak dapat
memeragakan cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
di depan kelas
|
Terdapat kesalahan
>1 memeragakan cara kerja engine 2 dan 4
langkah di depan kelas
|
Terdapat 1 kesalahan
dalam memeragakan cara kerja engine 2 dan 4
langkah di depan kelas
|
Tepat dalam memeragakan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah di depan kelas
|
4.6.2 Menggolongkan cara
kerja engine 2 dan 4 langkah
|
Tidak dapat menggolongkan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah di depan kelas
|
Terdapat kesalahan >1 dalam menggolongkan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah di depan kelas
|
Terdapat 1 kesalahan dalam menggolongkan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah di depan kelas
|
Tepat dalam dalam menggolongkan cara kerja
engine 2 dan 4 langkah di depan kelas
|
2. AnalisisHasilPenilaian
§ Analisishasilpenilaiandiadakansetelahdiadakantesformatif
§ Hasilanalisispenilaianmenentukanperlutidaknyadiadakan
remedial ataupengayaan
3. Pembelajaran
Remedial danPengayaan
§
Bagi Siswa yang memperoleh nilai kurang dari 75 diadakan remedi.
§
Apabila jumlah Siswa yang remidi 75% atau lebih maka diadakan pembelajaran
remedial.
§
Bagi Siswa yang memperoleh nilai 75 atau lebih maka diadakan pengayaan.
I.
Media,
Alat, Bahan, danSumberBelajar
1. Media
: Stan Engine
2. Alat : LCD Proyektor, Whiteboard, Spidol
3. Bahan : Alat Peraga
4. Sumber
Belajar :
New
Step 1
Ahmad,
dkk. 2015. Teknologi Dasar Otomotif.
Malang: PT Latif Kitto Mahesa
https://66tech.wordpress.com/2011/04/21/pemeliharaanservis-engine-dan-komponen-komponennya-2/
Balingasal, 18 Juli
2017
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru
Mata Pelajaran
.................................... ..............................................
No comments:
Post a Comment
PERATURAN BERKOMENTAR
1.di larang spam
2.berkomentarlah sesuai dengan topik
3.terimakasih atas komentar yang telah di terbitkan